SMAN 3 Prabumulih Gelar Batavia Vocal Festival II, Apresiasi Seni Pelajar Meningkat

Prabumulih, Viapost.id | 14 November 2025 — Wali Kota Prabumulih yang diwakili Asisten I Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Drs. H. Aris Priadi, SH, M.Si, menghadiri Pembukaan Batavia Vocal Festival II Tahun 2025 di Aula SMA Negeri 3 Prabumulih. Kegiatan yang digelar oleh SMA Negeri 3 Prabumulih ini bertujuan meningkatkan apresiasi seni serta kreativitas generasi…

Read More

Warga Resah, Gudang BBM Ilegal di Segayam dan Bakung Diduga Milik Jaringan Lama Masih Beroperasi Bebas di Duga Milik MY, JY, Ok

Muara Enim, Viapost.id | Aktivitas gudang Bahan Bakar Minyak (BBM) ilegal di wilayah Desa Segayam, Kecamatan Gelumbang, Kabupaten Muara Enim, serta di Desa Bakung, Kecamatan Indralaya Utara, Ogan Ilir, kembali meresahkan warga. Warga menduga, kegiatan ilegal tersebut sudah berlangsung lama tanpa adanya tindakan tegas dari aparat penegak hukum (APH). Dari hasil penelusuran tim media di…

Read More

Polres Prabumulih  Berduka, Anggota Satlantas Bripka Erdiansyah Meita Wahyu berpulang Kerahmatullah

Prabumulih, Viapost.id | Kabar duka menyelimuti jajaran Kepolisian Resor (Polres) Prabumulih. Salah satu anggota terbaik, Bripka Erdiansyah Meita Wahyu, yang berdinas di Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Prabumulih, wafat pada Selasa, 4 November 2025, setelah sebelumnya dikabarkan sakit. Ungkapan belasungkawa mendalam disampaikan langsung oleh Kapolres Prabumulih AKBP Bobby Kusumawardana, S.H., S.I.K., M.H., beserta seluruh jajaran….

Read More

Dari Santunan ke Pembinaan: UPZ Ishlahul Ummah Luncurkan Program Beasiswa Yatim Sejahtera (BEYAS)

Prabumulih, Viapost.id |Keutamaan menyayangi dan mengasihi anak yatim senantiasa menjadi ladang amal yang penuh keberkahan. Dalam Islam, Rasulullah SAW bahkan mengibaratkan kedekatan orang yang memelihara anak yatim seperti jarak antara jari telunjuk dan jari tengah—begitu dekat dan mulia di sisi-Nya. Jika selama ini kepedulian terhadap anak yatim sering kali muncul di momen-momen tertentu seperti bulan…

Read More

Wali Kota Prabumulih Dukung Pelestarian Seni dan Budaya Adat Rambang

Prabumulih, Viapost.id |Wali Kota Prabumulih H. Arlan menerima audiensi warga Rambang Kapak Tengah di Rumah Dinas Wali Kota, Rabu (30/10/2025). Dalam pertemuan tersebut, turut hadir Asisten Pemerintahan dan Kesra Drs. H. Aris Priadi, S.H., M.Si, Camat Rambang Kapak Tengah Satria Karsa, S.E., M.Si, Lurah Gunung Kemala Tohirin, S.H, serta sejumlah tokoh masyarakat Rambang Kapak Tengah….

Read More

Bawaslu Prabumulih dan Pramuka Kwarcab Sepakati MoU Pembentukan Saka Adhyasta Pemilu

PRABUMULIH, Viapost.id | Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kota Prabumulih bersama Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Prabumulih resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) tentang pembentukan Satuan Karya (Saka) Adhyasta Pemilu. Penandatanganan dilakukan di ruang rapat Kantor Bawaslu Kota Prabumulih, Kamis (23/10/2025). MoU tersebut ditandatangani langsung oleh Ketua Bawaslu Kota Prabumulih Afan Sira Oktrisma dan Ketua…

Read More

Dinas PPKBPPPA Prabumulih Gencarkan Pelayanan KB Terintegrasi, BersamaBKKBN Provinsi

Prabumulih, Viapost.id | Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Kota Prabumulih ke-24, Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPKBPPPA) Kota Prabumulih bersama BKKBN Provinsi Sumatera Selatan menggelar kegiatan Intensifikasi dan Integrasi Pelayanan Keluarga Berencana (KB) dan Kesehatan Reproduksi di Jalan Talang Sako, Kelurahan Sukajadi, Kecamatan Prabumulih Timur.kamis 23/10/2025. Kegiatan ini dipusatkan…

Read More

Oknum Legislator Diduga Gunakan Proyek Jalan APBD untuk Kepentingan Pribadi, LSM MRLB Siap Laporkan ke Penegak Hukum

PRABUMULIH, Viapost.id | Aroma tak sedap tercium dari salah satu proyek pembangunan jalan yang bersumber dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kota Prabumulih. Seorang oknum Anggota DPRD Prabumulih diduga keras menyalahgunakan wewenang dengan mengarahkan pembangunan jalan menuju lahan pribadinya seluas sekitar 50 hektar di Desa Jungai, Jalan Setia. Informasi yang beredar menyebutkan, proyek tersebut…

Read More

Wali Kota Prabumulih H. Arlan Buka Secara Resmi Prabumulih Expo 2025: Tampilkan Capaian dan Inovasi Daerah

Prabumulih, Viapost.id | Wali Kota Prabumulih H. Arlan secara resmi membuka Pameran Pembangunan Prabumulih Expo 2025 yang mengusung tema “Prabumulih Makmur dan Sejahtera (Mas)”, dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Kota Prabumulih ke-24. Kegiatan berlangsung meriah di Stadion Talang Jimar dan diselenggarakan oleh Dinas Perdagangan (Disperindag) Kota Prabumulih. Jumat 17/10/2025. Dalam sambutannya, Wali Kota…

Read More

DPRD Prabumulih Gelar Rapat Paripurna Peringatan Hari Jadi ke-24 Kota Prabumulih

Prabumulih, Viapost.id |Suasana khidmat dan penuh kebanggaan menyelimuti Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Prabumulih saat digelarnya Rapat Paripurna Ke-I Masa Persidangan Ke-I Tahun 2025 dalam rangka peringatan Hari Jadi ke-24 Kota Prabumulih. Kegiatan ini menjadi momentum penting untuk mengenang perjalanan panjang pembangunan Kota Prabumulih sekaligus memperkuat komitmen bersama dalam mewujudkan daerah yang semakin maju dan…

Read More