Antisipasi Kenaikan Harga dan Kelangkaan Sembako, Wali Kota Prabumulih dan Satgas Pangan Sidak Pasar Inpres Jelang Nataru

PRABUMULIH, Viapost.id | Guna mengantisipasi potensi kenaikan harga serta kelangkaan bahan kebutuhan pokok menjelang Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2026, Wali Kota Prabumulih H Arlan bersama Satuan Tugas (Satgas) Pangan melakukan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Inpres Prabumulih, Senin (15/12/2025). Dalam kegiatan tersebut, Wali Kota Prabumulih didampingi Ketua DPRD Prabumulih H Deni Victoria SH MSi,…

Read More

Program PPM Bedah Rumah PEP PrabumulihField 2025 Sediakan Rumah Layak Huni bagi Warga

PRABUMULIH, Viapost.id | PT Pertamina EP (PEP) Prabumulih Field kembali menegaskan komitmennya dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat melalui Program Pengembangan dan Pemberdayaan Masyarakat (PPM) Bedah Rumah Tahun 2025. Program tersebut dilaksanakan pada Senin, 15 Desember 2025, sebagai bentuk kepedulian perusahaan terhadap masyarakat di sekitar wilayah operasional. Senior Manager PEP Prabumulih Field, M. Luthfi Ferdiansyah, menyampaikan bahwa…

Read More

Proyek Pansimas di Desa Jambu Muara Enim Disorot: Diduga Tanpa Papan Informasi Proyek

MUARA ENIM, Viapost.id | Proyek Pansimas di Desa Jambu, Kabupaten Mua Enim, menuai sorotan publik. Kegiatan renovasi yang menggunakan anggaran APBD ini diduga tidak dilengkapi papan informasi proyek sebagaimana aturan yang berlaku. Warga sekitar mengaku tidak mengetahui detail pekerjaan, termasuk besaran anggaran dan pelaksana proyek.“Kami tidak tahu apa-apa tentang proyek ini dan berapa anggarannya. Tidak…

Read More

Orang Tua Pasien Keluhkan Pelayanan RS Padilah Prabumulih, Biaya Bengkak dan Dokter Tak Kunjung Datang

PRABUMULIH, Viapost.id | Seorang orang tua pasien mengungkapkan kekecewaannya terhadap pelayanan Rumah Sakit Padilah Prabumulih. Ia menilai pelayanan yang diterima anaknya tidak profesional, minim komunikasi, dan justru menimbulkan beban biaya yang cukup besar. Peristiwa ini bermula saat mereka datang ke rumah sakit pada malam hari setelah anaknya mengalami luka di bagian atas mata yang mengeluarkan…

Read More

Prabumulih Bergerak: Penggalangan Dana Korban Banjir Bandang Diikuti Berbagai Organisasi

foto; salah satu pengendara yang melintas di area patung kuda Prabumulih saat memberikan sumbangan PRABUMULIH, Viapost.id |Sejumlah organisasi di Kota Prabumulih kembali menunjukkan kepedulian sosial dengan membuka posko donasi kemanusiaan untuk membantu korban bencana banjir dan longsor yang melanda wilayah Aceh, Sumut, dan Sumbar. Berdasarkan data terbaru, bencana tersebut mengakibatkan 883 warga meninggal dunia, 520…

Read More

Cak Arlan dan Franky Turun Langsung Tinjau Kondisi Drainase di Kelurahan Gunung Ibul

PRABUMULIH, Viapost.id | Wali Kota Prabumulih, H Arlan, bersama Wakil Wali Kota, Franky Nasril SKom MM, memimpin langsung kegiatan gotong royong di Jalan Padat Karya, Kelurahan Prabu Jaya, Kecamatan Prabumulih Timur, Jumat (5/12/2025). Kegiatan ini merupakan langkah cepat Pemkot Prabumulih dalam menangani persoalan banjir yang kerap melanda kawasan tersebut dan sering dikeluhkan warga. Pantauan di…

Read More

Lubang Drainase di Simpang 4 Gunung Ibul Dibuka untuk Pembersihan Saluran, Upaya Kurangi Risiko Banjir

Prabumulih, Viapost.id | Pembukaan drainase di Simpang 4 Gunung Ibul itu memang dilakukan untuk pembersihan dan normalisasi saluran. Kita ingin memastikan aliran air tetap lancar, terutama menjelang musim hujan,” ujar H. Arlan. Beliau juga menekankan bahwa setiap pekerjaan teknis di lapangan dilakukan bertahap mengikuti kondisi saluran dan kesiapan petugas. “Ini pekerjaan rutin. Kita ingin memastikan…

Read More

Terungkap Unsur Kelalaian, Bayi 4 Bulan Meninggal Karena Infeksi Virus di RS AR Bunda

PRABUMULIH, Viapost.id | Kasus meninggalnya bayi berusia empat bulan yang sebelumnya dirawat di RS AR Bunda Prabumulih kembali menjadi sorotan publik. Peristiwa ini sempat viral setelah kondisi bayi mendadak memburuk hingga koma, dirujuk ke RS Bari Palembang, namun akhirnya meninggal dunia. Setelah melakukan investigasi mendalam, Dinas Kesehatan (Dinkes) Prabumulih menggelar mediasi antara keluarga pasien dan…

Read More

Sebulan Menganga, Lubang Drainase di Simpang 4 Gunung Ibul Disebut Bekas Pekerjaan Proyek—Warga Minta Tanggung Jawab!”

foto;kondisi drainasi yang terbengkalai PRABUMULIH, Viapost.id | Lubang drainase yang menganga di kawasan Simpang 4 Kelurahan Gunung Ibul, Kecamatan Prabumulih Timur, sudah lebih dari sebulan dibiarkan tanpa penanganan. Penutup drainase beton yang semestinya menjadi akses buka–tutup saluran air tampak hilang atau rusak di beberapa titik, diduga akibat aktivitas pekerjaan proyek yang sebelumnya menggali area tersebut….

Read More

Mediasi Komisi I DPRD Prabumulih: RSAB Siap Bertanggung Jawab, DPRD Berkomitmen Mengawal Hingga Tuntas

PRABUMULIH, Viapost.id | Kasus meninggalnya bayi berusia empat bulan yang sempat dirawat di RS AR Bunda Prabumulih sebelum dirujuk ke RS Bari Palembang terus menjadi perhatian publik. Merasa ada kejanggalan dalam proses perawatan, orang tua bayi mengadukan persoalan tersebut secara resmi ke DPRD Prabumulih. Menindaklanjuti laporan tersebut, Komisi I DPRD Prabumulih menggelar mediasi pada Jumat…

Read More