Mahasiswa Prabumulih Tewas Ditusuk, Pelaku Pelajar 17 Tahun Ditangkap Kurang dari 24 Jam

PRABUMULIH, Viapost.id || Kepolisian Resor (Polres) Prabumulih berhasil mengungkap kasus dugaan penganiayaan yang menyebabkan kematian, yang terjadi pada Sabtu malam, 2 Agustus 2025. Korban adalah seorang mahasiswa bernama Peggy Novindo (22), warga Jl. Angkatan 45, Prabumulih Timur, yang meninggal dunia akibat luka tusuk meski sempat mendapat perawatan di RS Bunda Prabumulih. Kapolres Prabumulih, AKBP Bobby…

Read More

Polsek Cambai Tangkap Pencuri Kabel Listrik Rp50 Juta Milik PT IndoRubber

Prabumulih, Viapost.id || 2 Agustus 2025 – Unit Reskrim Polsek Cambai berhasil mengungkap kasus pencurian dengan pemberatan sesuai Pasal 363 KUHP. Peristiwa ini terjadi pada 12 Mei 2025 sekitar pukul 23.00 WIB di Jl. Nigata, Kelurahan Cambai, Kota Prabumulih. Kapolsek Cambai, Iptu Heffi Juliansyah, SH, menjelaskan bahwa laporan berasal dari korban bernama Herman, pemilik PT…

Read More

Polres Prabumulih Tangkap Pengedar Sabu Asal PALI, 30 Gram Barang Bukti Diamankan

Prabumulih,Viapost.id ||  30 Juli 2025 – Seorang pria berinisial DS (38), warga Pengabuan, Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI), hanya bisa tertunduk saat dihadirkan dalam jumpa pers yang digelar Polres Prabumulih, Rabu (30/7/2025). DS ditangkap oleh Satresnarkoba Polres Prabumulih karena diduga kuat menjadi pengedar narkotika jenis sabu. Penangkapan dilakukan pada Selasa (29/7/2025) sekitar pukul 18.05…

Read More

Dua Pria di Prabumulih Curi Kabel Lampu Hias, Pemkot Rugi Rp22 Juta

Prabumulih,Viapost.id || 30 Juli 2025 – Dua pria berinisial AN (43) dan HO (42), warga Kecamatan Prabumulih Utara, harus berurusan dengan hukum setelah nekat mencuri kabel lampu hias milik Pemerintah Kota Prabumulih. Aksi pencurian terjadi pada Jumat dini hari (25/7/2025) sekitar pukul 03.00 WIB di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Pasar Prabumulih I. Kedua pelaku mencabut…

Read More

Pelepasan 31 Pocil Asal Prabumulih ke Palembang, Wali Kota: Pocil Cerminan Generasi Disiplin dan Berkarakter

Prabumulih, Viapost.id || 30 Juli 2025 – Sebanyak 31 siswa Polisi Cilik (Pocil) dari tingkat Sekolah Dasar yang berasal  dari Kota Prabumulih, resmi dilepas keberangkatannya oleh Wali Kota Prabumulih, H. Arlan, pada Rabu (30/7). Pelepasan yang berlangsung di Pendopoan Rumah Dinas Wali Kota itu menjadi momen haru dan penuh semangat, saat para Pocil bersiap menuju…

Read More

Sopir Truk Tersangka Laka Lantas Maut di Prabumulih Berhasil Diamankan Kurang dari 24 Jam

Prabumulih, Viapost.id || 29 Juli 2025 – Tim gabungan Polres Prabumulih yang terdiri dari Satuan Lalu Lintas (Satlantas) dan Satuan Reserse Kriminal (Sat Reskrim), berhasil mengamankan seorang sopir truk dan kendaraan yang diduga terlibat dalam kecelakaan lalu lintas yang menewaskan satu korban jiwa. Operasi penangkapan dipimpin langsung oleh Wakapolres Prabumulih, Kompol Chindi Helyadi, S.IK, MH….

Read More

RS Ar Bunda Belum Kantongi Sertifikat Laik Hygiene Sistem Air Minum, Dinkes Prabumulih Turun Tangan

Prabumulih, Viapost.id || 28 Juli 2025 – Rumah Sakit Ar Bunda Prabumulih disorot tajam setelah hasil pengawasan mengungkap penggunaan sistem penyediaan air minum internal berbasis Reverse Osmosis (RO) yang belum mengantongi Sertifikat Laik Hygiene Sanitasi (SLHS). Temuan ini mengindikasikan adanya pelanggaran serius terhadap standar keamanan dan sanitasi air minum di lingkungan fasilitas kesehatan. Ironisnya, petugas…

Read More

Pertamina EP Pastikan Tidak Terjadi Ledakan di Sumur MJ 157, Proses Sesuai Prosedur Uji Produksi

Prabumulih, Viapost.id || 26 Juli 2025 — PT Pertamina EP (PEP) Zona 4, Ramba Field menegaskan bahwa tidak terjadi ledakan di Sumur MJ 157 yang berlokasi di Kecamatan Babat Toman, Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatra Selatan. Peristiwa yang sempat mengundang perhatian masyarakat itu merupakan bagian dari rangkaian uji produksi, tepatnya proses pelepasan tekanan sumur (well unloading)…

Read More