Wawako Prabumulih Buka Sosialisasi Pendidikan Anti Korupsi Tahun 2025
Prabumulih, Viapost.id — Pemerintah Kota Prabumulih melalui Dinas Pendidikan menggelar kegiatan Sosialisasi Pendidikan Anti Korupsi Tahun 2025. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Wakil Wali Kota Prabumulih, Franky Nasril, S.Kom., M.M., dan dihadiri oleh sejumlah pejabat serta para kepala sekolah se-Kota Prabumulih. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Inspektorat Kota Prabumulih, Kepala Dinas Pendidikan Kota…
